Penantian Sang Belahan Jiwa

Lembayung sore berkibarkan awan nan indah Lantunan rintihanku sampai ke pusara bumi ... Bahwa adakah belahan jiwa untukku nanti, yang akan singgah di hati ini ... Andai cintaku takkan pernah ada sampai mati Hati ini terasa terjepit dan perih ... Asa ku membumbung tinggi ke angkasa bila aku bertemu dengannya akan ku persembahkan cinta yang suci ... Wahai belahan jiwaku di manapun kau berada lihatlah aku, tengoklah jiwaku yang sepi sebagaimana mestinya engkau tiada di sini sampai saat ini ... Bila hari kembali gulita aku merindumu tuk di sampingku Namun apa mau di kata kau hanya impianku ... saat ku tengok kaca jendela, aku sadar bahwa, jodoh takkan kemana ...